Mobil baru kembali dihadirkan oleh beberapa Agen Pemegang Merek (APM) di Indonesia selama Februari 2021. Setidaknya ada dua APM yang mendatangkan mobil baru bulan lalu, sebut saja PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) dan PT Honda Prospect Motor (HPM). Dari keduanya, HPM paling banyak meluncurkan mobil baru, tercatat ada tiga model yang diluncurkan […]Lanjut Membaca
Jakarta – Hingga saat ini PT Honda Prospect Motor (HPM) memasarkan sebanyak 12 produk dari berbagai segmen, tiga di antaranya Accord, CR-V, dan Odyssey sudah dibekali teknologi keselamatan canggih Honda Sensing. Meski baru hanya tiga model saja yang sudah mendapat Honda Sensing, tidak menutup kemungkinan ke depannya semua jajaran mobil Honda yang dipasarkan oleh HPM Lanjut Membaca
Jakarta – New Honda Odyssey resmi meluncur dengan beberapa perubahan yang menjadikannya tampil lebih premium dibandingkan model terdahulu. Tampilan premium tercipta berkat penyematan sejumlah fitur baru di bagian eksterior dan interior, serta pengaplikasian teknologi keselamatan Honda Sensing yang canggih. Sehingga membuat Honda Odyssey baru ini tak hanya nikmat Lanjut Membaca
Jakarta – Mengambil momen awal tahun, PT Honda Prospect Motor (HPM) selaku Agen Pemegang Merek (APM) mobil Honda di Indonesia langsung meluncurkan tiga mobil baru. Ketiganya adalah New Honda Brio RS Urbanite Edition, New Honda CR-V dan New Honda Odyssey. Peluncuran tiga mobil baru Honda tersebut dilakukan secara virtual melalui kanal Youtube Hondaisme, Kamis Lanjut Membaca