Tidak semua aksesoris mobil itu harus dipasang ke bengkel, tapi ada juga lho yang bisa kita pasang sendiri di rumah. Aksesoris mobil ini biasanya diciptakan memiliki peran untuk meningkatkan fungsi, tampilan, dan mempermudah pengemudi. Namun, ada juga beberapa aksesoris yang memang didesain hanya untuk dijadikan pemanis tampilan dari mobil. Umumnya para pemilik mobil akan Lanjut Membaca
Tangerang — Pemandangan tak biasa mewarnai hari perdana Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX) 2024: Road To The World yang dibuka untuk publik, Jumat—Minggu (4–6/10/2024) di ICE, BSD City, Tangerang. Seorang menteri tak mau ketinggalan ikut menampilkan mobilnya di lantai pameran ini. Baca juga: Tampil Eksklusif, Ini Deretan Mobil Modifikasi “Bintang” IMX 2024 Lanjut Membaca
Jakarta — Indonesia Modification & Lifestyle Expo (IMX) 2024 bakal digelar 4—6 Oktober mendatang di ICE, BSD City, Tangerang. Publik akan disuguhi banyak hal terutama deretan mobil modifikasi dari mancanegara. Di antaranya Toyota AE86 Super Mame-Go Keiichi Tsuchiya, Nissan Skyline R34 Silhouette LBWK Japan, Nissan Silvia S14 Hi Dudu x Vertex Japan, Honda S2000 Engine Lanjut Membaca
Wuppertal – Rumah modifikasi Manhart asal Wuppertal, Jerman baru saja meracik Toyota Supra generasi terbaru menjadi lebih buas. Usai mendapat sentuhan dari Manhart, tenaga Toyota Supra tersebut melejit jauh dari versi standarnya. Bahkan rumah modifikasi ini juga mengklaim tenaga yang dapat dihasilkan oleh Toyota Supra ini bisa melebihi Porsche 911 GT3 RS. Dilansir Lanjut Membaca
Toyota Hilux Rangga diramalkan menjadi mobil pikap yang banyak mendapatkan sentuhan modifikasi dari para pemiliknya. Hal ini menjadi salah satu hal yang membedakannya dengan mobil komersial ringan lain. Perjalanan industri mobil komersial itu sendiri mungkin saja terkesan membosankan bagi sebagian kalangan. Biasanya para pabrikan lebih mengedepankan fungsi atau kemampuan Lanjut Membaca
Modifikasi atau modif mobil Ayla bisa dilakukan oleh para pemiliknya untuk membuat penampilannya jadi naik kelas. Dengan begitu, model Low Cost Green Car (LCGC) ini pun bisa terlihat menjadi lebih berkelas. Menengok sedikit sejarahnya, Daihatsu Ayla itu sendiri pertama kali hadir di Indonesia pada 2013. Selama 11 tahun (ulasan ini dibuat 2024) eksistensinya tersebut, Ayla Lanjut Membaca
Jakarta – Gazoo Racing (GR) Garage yang dioperasikan oleh Auto2000 di Pantai Indah Kapuk (PIK) 2, Jakarta Utara memberikan diskon menarik untuk paket modifikasi Toyota Agya. Nantinya para pemilik Toyota Agya tipe apa pun bisa menggunakan paket modifikasi GR Garage yang terdiri dari dua paket. Paket pertama meliputi Sporty Package, atau modifikasi yang lebih mengarah Lanjut Membaca
Jakarta — Dua tahun sudah merek pelek lokal Turbo Bastard menjawab kebutuhan penyuka modifikasi mobil. Pelek yang ditawarkan berusaha memadukan kombinasi antara fungsi dan fashion. “Ini adalah pelek lokal yang pertama kalinya dalam sejarah otomotif Indonesia punya sistem turbo disc pada peleknya,” kata Gofar Hilman, seorang figur publik sekaligus penggawa Turbo Lanjut Membaca
Jakarta — Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang meminta modifikator otomotif turut membantu upaya mengurangi emisi gas buang. Hal tersebut sejalan dengan komitmen Indonesia yang berusaha mencapai net zero emission pada 2060 mendatang. Agus menyampaikan hal itu, Rabu (24/1/2024) siang dalam konferensi pers Indonesia Modification and Lifestyle Expo (IMX) 2024 di Lanjut Membaca
Velg selain fungsinya menopang kendaraan, bisa juga mempercantik penampilan. Maka dari itu, pabrikan mobil sekarang ini menyediakan velg berbahan alloy dengan diameter yang cukup besar. Untuk sebagian orang, velg bawaan mobil dinilai masih kurang modis sehingga mereka menggantinya dengan produk aftermarket. Daya tahan velg alloy buatan pabrikan juga terjamin kualitasnya Lanjut Membaca
Jakarta — Begini jadinya jika sebuah Toyota All New Agya mendapat modifikasi dengan komponen-komponen GR Performance Parts. Modifikasinya digarap langsung oleh workshop GR Garage yang baru-baru ini diresmikan PT Toyota Astra Motor (TAM) di Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara. Pantauan Carmudi, Sabtu (16/9/2023), modifikasi yang diterapkan pada mobil ini menyentuh bagian Lanjut Membaca
GIIAS 2023, Tangerang — Honda WR-V RS modifikasi turut parkir di stan PT Honda Prospect Motor (HPM) dalam Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023. Tampil dengan sejumlah ubahan, mobil tersebut merupakan hasil kolaborasi dengan rumah modifikasi The Elite. Keberadaan WR-V RS modifikasi ini diharapkan mampu mendekatkan model tersebut kepada kalangan anak muda Lanjut Membaca
Jakarta — Produsen pelek lokal dengan merek HSR Wheels kembali menyodorkan produk baru, kali ini mereka merilis pelek Boafeo dan Aerotech. HSR Boafeo dan HSR Aerotech hadir guna memenuhi kebutuhan jiwa muda yang ingin meningkatkan aerodinamika. Boafeo sendiri merupakan pelek bergaya racing dengan model palang 10. Pelek terbaru ini hadir dengan bobot yang lebih ringan. […]Lanjut Membaca
Jakarta – Spesialis modifikasi lampu mobil, Yoong Motor kembali melebarkan sayap di Ibu Kota dengan membuka cabang baru di Kelapa Gading, Jakarta Utara. Yoong Motor Kelapa Gading, menurut keterangan resminya baru-baru ini, hadir berkat kerja sama dengan Tomi Airbrush. Yoong Motor, sejauh ini telah memiliki tiga cabang di Jakarta yang berdiri dari hasil kerja sama Lanjut Membaca
Tangerang — Garasi Drift menghadirkan 2 mobil replika yang terinspirasi dari film Fast and Furious yaitu Mazda RX-7 Veilsade dan Toyota Supra MK IV di acara FAST X Experience Drift & Dine, Kamis (11/5/2023). Kedua mobil tersebut bisa dibilang mobil ikonik di film Fast and Furious. Sebagai informasi, Mazda RX-7 Veilsade pernah digunakan oleh tokoh […]Lanjut Membaca